Tuna Wisma di Batam Ini Menangis Saat Ditanya-tanya

Tuna Wisma di Batam Ini Menangis Saat Ditanya-tanya

Seorang tuna wisma yang berumah dengan material stereo foam di Sekupang. (Foto: Facebook/Amin)

BATAMNEWS.CO.ID, Batam - Seorang tuna wisma menjadi perbincangan pengguna media sosial di Batam, Kepri. Pria berusia setengah baya itu tinggal di sebuah stereo foam atau gabus dan sebuan tenda bermaterial tiang kayu dan selimut, yang dibentuk menjadi sebuah tenda.

Di sana pria yang tak diketahui identitas itu tinggal. “Bapak itu sudah lebih kurang lebih satu bulan di sana,” ujar Amin, seorang pengguna media sosial, Senin (7/9/2015).

Ia mendirikan gubuk dari pakaian itu tak jauh dari Tiban Kampung dan Tiban Ayu, Kelurahan Tiban Lama, Sekupang, Batam.

tuna wisma batam 

“Bapak itu hanya diam saat diajak ngobrol dan hanya ke luar air mata,” ujar Amin.

Sejumleh pengguna media sosial lainnya turut prihatin dengan kondisi tersebut. Bahkan beberapa diantaranya berniat untuk membantu dan menggalang dana bantuan.

tuna wisma batam  

 

 

tuna wisma 

 

[snw]


Komentar Via Facebook :
close

Aplikasi Android Batamnews